Arti kata balong menurut KBBI

Nomina

ba.long1

  1. n Sd kolam untuk membudidayakan ikan
  2. n Jw tanah rendah (lekuk) yang tergenang air dan berlumpur

ba.long2

  • n ikan laut, bersisik, siripnya diperkuat dengan jari-jari lunak dan berduri, sirip perutnya terletak agak ke depan dan di bawah dada (ada yang beracun), hidup di daerah terumbu karang tropis, dengan kedalaman 1–300 m, tersebar di daerah Indo-Pasifik