Arti kata belitung menurut KBBI

Nomina

be.li.tung1

  • n ikan laut atau payau, ukurannya mencapai 210 cm, berat mencapai 40 kg, umur 4 tahun, hidup di perairan subtropis dengan kedalaman mencapai 85 m, tersebar di perairan Atlantik, India dan Pasifik〔Coryphaena hippurus〕

be.li.tung2

  • n siput〔Cirithidea obtusa〕

Be.li.tung3

  • n suku bangsa yang mendiami Pulau Belitung