Arti kata kebal menurut KBBI

Adjektiva

ke.bal

  1. a tidak mempan senjata; tidak dapat terlukai oleh senjata: ia memang --, kabarnya peluru pun tidak mempan terhadapnya
  2. a Dok tidak dapat terkena sakit; tahan terhadap penyakit: kalau sudah disuntik TCD, tubuh akan -- terhadap penyakit tipus, kolera, dan disentri
  3. a Dok tidak dapat dituntut dalam perkara: sekalian anggota parlemen -- ketika berbicara dalam sidang
  4. a Dok ki tidak mempan oleh caci maki; tidak malu lagi biarpun dicaci maki; tebal kulit: karena biasa diperlakukan secara kasar akhirnya ia -- terhadap caci maki