Arti kata pantomim menurut KBBI

Nomina

pan.to.mim

  1. n pertunjukan drama tanpa kata-kata yang dimainkan dengan gerak dan ekspresi wajah (biasanya diiringi musik)
  2. n Sen pertunjukan dengan musik, sulap, partisipasi penonton, topik aktual, tarian, dan adegan-adegan transformasi