Arti kata sak menurut KBBI

Nomina

sak1

  1. n saku; kantong (baju dan sebagainya): -- baju itu ada dua
  2. n karung (dari kertas untuk semen dan sebagainya): ayah membeli dua -- semen

sak2

  • bentuk tidak baku dari syak