KBBI daring
ven.ti.la.tor
/véntilator/
n
peralatan mekanik untuk menghasilkan putaran udara, dapat berupa kipas angin tiup atau isap
n
mesin yang membantu pasien untuk bernapas